Jumat, 24 April 2015

Cerita Heboh Perayaan UN: Undangan Pesta Bikini hingga Bajak Kontainer

INFORMASI TERUPDATE ,Jakarta - Banyak cara meluapkan kegembiraan untuk merayakan berakhirnya ujian nasional (UN). Ada yang dengan cara positif, namun ada yang dengan cara memprihatinkan.UN tingkat SMA dan sederajat telah digelar pada 13 hingga 15 April 2015, khusus untuk UN Berbasis Komputer pada 7-15 April 2015. Rencananya, pemindaian hasil UN akan dilakukan oleh PTN pada 16-25 April 2015. Pemrosesan atau scoring di Puspendik pada 26 April...

Cegah Pesta Bikini Pelajar SMA, KPAI Gandeng Polisi

INFORMASI TERUPDATE, Jakarta - Ketua Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Asrorun Ni'am Sholeh mengatakan lembaganya telah menjalin komunikasi dengan Markas Besar Polri untuk mencegah pesta bikini pelajar di sebuah hotel di Jakarta Pusat. Langkah itu merupakan upaya untuk melindungi pelajar. "Jangan sampai ada oknum yang tak bertanggung jawab yang mencari rezeki dengan cara merusak generasi muda," ujarnya ketika dihubungi Tempo, Kamis,...

Selamat tinggal Ujian Pool Party di Media Hotel

INFORMASI TERUPDATE., JAKARTA - Cara bergaul para pelajar di kota metropolitan Jakarta, layak membuat khawatir para orang tua murid. Yang terbaru, sebuah rencana pesta bikini yang digelar Event Organizer (EO) Divine Production membuat heboh. Bukan saja karena di pesta ini para pelajar diundang untuk pesta dengan busana pantai dan bikini, tapi juga pesta ini, ironisnya, digelar untuk merayakan rampungnya Ujian Nasional. Alih-alih berdoa dan dan banyak-banyak berbuat baik, para pelajar malah diundang berpesta laiknya kebiasaan masyarakat...

Senin, 20 April 2015

Pukul gong, Presiden Jokowi buka World Economic Forum

Presiden Joko Widodo alias Jokowi memukul gong sebagai tanda pembukaan World Economic Forum on East Asia(WEF-EA) ke-24 di Hotel Shangrila, Jakarta Pusat (20/4). Acara lembaga internasional yang berkomitmen meningkatkan kualitas hidup bangsa-bangsa melalui kerja sama global ini akan berlangsung 19-21 April.  Presiden Jokowi (tengah) saat duduk bersama partisipan WEF dari Rusia, Vietnam, dan Kamboja. Presiden Jokowi memberikan sambutan...

Rute Pengalihan Arus Lalu Lintas di Jakarta Selama KAA

Pelaksaan KAA di Jakarta dimulai pada Minggu 19 April hingga Kamis 23 April 2015. Acara dipusatkan di Jakarta Hall Convention Center (JHCC), Senayan, Jakarta. Kepala Subdirektorat Pendidikan dan Rekayasa Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya AKBP Warsinem mengatakan, para delegasi dan kepala negara akan menuju JHCC dengan melintasi Jalan MH Thamrin, Jalan Sudirman, Jalan Gatot Soebroto dan Kawasan SCBD. Untuk itu ada rekayasa lalu lintas...

Rabu, 15 April 2015

TNI AU Bentuk Tim Investigasi Insiden F-16

  TNI AU Bentuk Tim Investigasi Insiden F-16 Informasi terupdate - Pesawat F-16 milik TNI Angkatan Udara terbakar saat akan lepas landas di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Kamis pagi, 16 April 2015. Kepala Pusat Penerangan Mabes TNI Mayjen M Fuad Basya mengatakan pesawat itu sedianya akan digunakan untuk pengamanan Konferensi Asia Afrika (KAA) yang akan digelar di Jakarta dan Bandung pada 19-25 April 2015. "Betul, itu pesawat...

berita matinya deudeuh “Tataa_Chubby”,

Aparat Polda Metro Jaya telah menangkap orang yang diduga membunuh Deudeuh Alifisahrin alias Tata alias Mpie (26 tahun). Sebelum melakukan pembunuhan, MPS alias RS (24 tahun) sempat melakukan hubungan badan dengan sang korban, namun, tidak sampai tuntas. BACA: Gara-gara Kematian Tata Chubby, Kos-kosan "Esek-esek" Bakal Diberedel “Tersangka berhubungan badan, tetapi belum selesai,” ujar Wakil Direktur Reserse Kriminal Umum Ajun Komisaris Besar...

Senin, 13 April 2015

Inilah Kisah Siswi yang Tewas Tertabrak Harley di Ciamis

Kabut duka masih menyelimuti keluarga Imas Pujasari, siswi SMA yang kemarin siang Jumat (10/04), tertabrak salah salah satu rombongan motor Harley Davidson yang hendak menuju Pantai Pangandaran. Kepergian Imas yang mendadak tentu menyisakan luka untuk keluarga yang ditinggalkan.                                ...

Rombongan Harley Arogan, Ini Tanggapan Polres Ciamis

Kedatangan rombongan Harley Davidson Club Indonesia (HDCI) ke Pangandaran sejak Jumat (10/04) kemarin telah menimbulkan polemik di masyarakat. Pro dan kontra terjadi karena rombongan ini memacu kendaraannya dalam kecepatan tinggi dan memakan sebagian besar badan jalan.                               Tak...

Jumat, 10 April 2015

Kibar Budaya untuk Lestarikan Sunda

CIHIDEUNG – Pemerintah Kota Tasik­malaya dan Presidium Budayawan dan Seniman Tasikmalaya akan menggelar kibar budaya pada tanggal 22 April men­datang. “Kegiatan tersebut akan dipusatkan di Gedung Kesenian Kota Tasikmalaya secara rutin dua minggu sekali hingga bulan Desember 2015,” ujar Kepala Di­nas Pariwisata, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga H Undang Herdiana yang usai tampil saat acara Pos Ronda 99 di Studio Radar Tasikmalaya TV, kemarin (10/4/2015). Dia menjelaskan kibar budaya tersebut bertujuan untuk melestarikan budaya sunda yang saat ini...